Inilah 5 Cara Hidup Bahagia Yang Jarang Orang Ketahui

5 cara hidup bahagia

Kesehatan Tubuhmu Menentukan Perasaan dan Pikiranmu   Bayangkan jika pada suatu saat anda mendengar kabar keberhasilan anak anda, entah dalam pendidikan, pekerjaan, atau apapun, maka tentunya anda akan merasa sangat senang, pikiran menjadi positif, perasaan menjadi berbunga bunga, bahagia, lalu makan apapun jadi enak sehingga tubuh ikut juga merasakan segar bugar Namun sebaliknya, bayangkan jika … Baca Selengkapnya

Kesehatan Anda Tanggung Jawab Anda Sendiri

Pola makan bagi penderita gerd

“Pak, kata dokter anxie saya ini karena pikiran owk, ada depresi, ada stress masa lalu yang teradaptasi yang kemudian muncul saat ini. Sekarang aku harus minum obat penenang agar bisa beraktifitas harian, kalau nggak pasti kacau kegiatanku pak…pikiranku kemana mana, perasaan juga gak karuan.” Perkataan di atas sering saya dengar saat menemui teman teman yang … Baca Selengkapnya

Sebuah Kisah Tentang GERD

bagaimana cara menghadai gerd

Saya pernah mendapatkan telepon dari seorang wanita paruh baya, beliau berkata, “Alhamdulillah saya bersyukur sudah tahu penyakit saya pak. Tadi saya sujud syukur setelah membaca penjelasan njenengan. Saya memang belum sembuh, sampai saat ini pun saya masih minum obat penenang (alpr*z*lam, x*n*x ) agar bisa menjalani kehidupan saya,  namun sekarang saya tahu bahwa harapan untuk … Baca Selengkapnya

Bahaya Gluten

Bahaya Gluten

Kemaren Pagi saya mengantarkan jenazah seorang kenalan yang sudah lama dirawat di ICU. Masih muda, usianya baru 21 th, tinggalnya di Ciamis, menderita kanker payudara (laki-laki). Ibundanya bercerita kalau sang anak yang sudah meninggal tersebut sebelumnya adalah penyuka mie instan, sering dimakan dalam keadaan mentah. Almarhum ternyata juga penyuka roti. Sebelumnya ada seorang gadis, masih … Baca Selengkapnya

Kecemasan Dari Pencernaan Lho..

Cara mengatasi rasa cemas

Bagi survivor GERD yang masih mengalami kecemasan tinggi (anxiety disorder), panic attack, insomnia, mimpi buruk, gampang stress, dan berbagai keluhan psikologis lainnya… Fokuslah memperbaiki pola makannya. Yakin dan disiplin melakukannya, Insyaallah semua rasa tadi akan menghilang bersamaan dengan membaiknya pencernaan anda…   #FoodCombining #RawFoodsm   Baca Selanjutnya : Kesehatan Tubuhmu Menentukan Perasaan dan Pikiranmu Amirudin Sadja